Sebuah krisis kesehatan sedang melanda wilayah barat daya Republik Demokratik Kongo, dengan sedikitnya 143 orang dilaporkan meninggal dalam rentang waktu dua minggu terakhir. Penyakit misterius ini terdeteksi di zona kesehatan Panzi, provinsi Kwango, dengan gejala yang mirip influenza.
Penyakit

Penderita Diabetes Terus Bertambah, Di Indonesia Ini Jumlahnya
JAKARTA, Kanal Berita – Sebuah hasil terbaru menunjukkan penderita penyakit diabetes melonjak dua kali lipat dari 30 tahun terakhir. Kini jumlahnya sudah mencapai 800 juta…